Wednesday, November 21, 2012

Dewan Pengupahan Kota Tangsel akhirnya sepakati besaran UMK Tangerang Selatan  disamakan dengan UMP DKI Jakarta | Jakarta News Today.


UMK Tangerang Selatan sama dengan UMP DKI Rp 2,2 juta


  Besaran UMK Tangerang Selatan sebesar Rp 2,2 juta tersebut diambil setelah melalui perdebatan yang alot tripartit antara unsur dari buruh, pengusaha dan pemerintah pada Selasa malam kemarin (20/11). 


  Ketetapan UMK Tangsel tersebut berbeda tipis dengan angka KHL (Kehidupan Layak) kota Tangsel yaitu sebesar Rp 1,74 juta, karena mahalnya harga kebutuhan pokok dan harga pangan di Tangerang yang tidak jauh berbeda dengan KHL DKI Jakarta.


  Keputusan final rapat pengupahan UMK Tangerang Selatan diambil stelah melalui perdebatan yang alot dan panjang, dengan suara 12 orang dari seharusnya 15 orang anggota Dewan Pengupahan Kota, dimana 3 orang perwakilan dari unsur pengusaha tidak bisa hadir - Jakarta Media Online.

0 comments:

Post a Comment